Harga Tiket Masuk Jepara Ourland Park Terbaru 2018

Harga Tiket Masuk Jepara Ourland Park Terbaru 2018, kota Jepara selama ini selau identik dengan karya ukiran yang terkenal hingga ke seluruh Indonesia, namun karena sekarang kawasan wisata sedang digemari, maka kota Jepara juga tak mau kalah dan menghadirkan kawasan wisata yang terbilang sebagai kawasan wisata air terbesar di Jawa Tengah, tak heran jika sekarang ini Jepara Ourland Park menjadi satu satunya taman wisata air yang paling ramai di Jepara, kami akan mengulas tentang apa saja wahana yang terdapat di Jepara Ourland Park.

Pada awal pembangunannya, kawasan wisata ini di namakan dengan Jepara Ocean Park, namun dengan adanya pemangunan yang cukup besar, sehingga pengelola di kawasan ini memberikan nama baru dengan julukan Jepara Ourland Park, selain itu harga tiket masuk yang di tawarkan di kawasan wisata ini juga terbilang cukup terjangkau.


Adapun wahana yang dapat anda mainkan saat anda berada di kawasan Jepara Ourland Park di antaranya adalah :
  • Banana Boat
  • Jetsky
  • Perahu Tradisional
  • Perahu Mesin
  • Panit Ball
  • Golf Car
  • E-Bike
  • Outbond area
  • Gokart
  • Kora Kora
  • Flying Elephant
  • Kereta Mini Mall
  • Dll
Selain itu terdapat juga wahana permainan yang dapat di mainkan oleh anak anak dan dewasa, di antaranya adalah sebagai beriku :
  • Flying Kate
  • Bianglala
  • Bom bom car
  • Komedi putar
  • Water Jet Pack
  • Dll
 Fasilitas yang di tawarkan di kawasan wisata  Jepara Ourland Park juga sangat lengkap, sehingga anda akan merasa nyaman dan pastinya betah di kawasan ini, fasilitas yang dapat anda nikmati adalah :
  • Locker Room
  • Tempat Ibadah Musholla
  • Rest Area
  • Souvenir Outlet
  • Toilet dan kamar mandi
  • Dapur laut resto
  • Sky Lounge
  • Funktion Hall
  • Ship Cafe
  • Gazebo rental
  • Panggung hiburan
  • Mini Shop 
  • Dll
Begitu anda memasuki kawasan wisata  Jepara Ourland Park anda akan di suguhi dengan bagunan yang megah dengan paduan bagunan bergaya Eropa dan Timur Tengah, sehingga layaknya sebuah istana milik aladin di negeri dongeng.

Kawasan wisata ini sendiri berdiri di atas lahan dengan luas sekitar 11 hektar dan dapat memuat wisatawan hingga mencapai 20.000 wisatawan, selain itu anda juga dapat menikati 36 slide waterpark yang dapat anda coba sesuka hati anda.

Untuk harga tiketnya sendiri adalah sebagai berikut :
  • Senin-kamis harga Rp. 65.000 tiket terusan dengan harga Rp. 85.000
  • Jumat-minggu harga Rp. 75.000 tiket terusan dengan harga Rp. 100.000
  • Hari besar, harga menyesuaiakn menejemen
 Water park meliputi : Body slide, Kiddy pool, lazy river, olympic pool,  dan sebagainya.
Outbond
  • Golf Car - Harga Rp. 10.000 per orang
  • E-Bike - Harga Rp. 40.000 per jam
  • Touring Mini Train - Harga Rp. 10.000 per jam
Flying fox
  • Paint ball : war games harga Rp. 50.000 per team Shooting range harga Rp. 25.000 per orang
  • Banana Boat - Harga Rp. 50.000
  • Jets sky - harga Rp. 150.000
  • Gokart - Harga Rp. 50.000 per 10 putaran
  • Kapal mesin - Harga Rp. 50.000 per orang
  • Kapal tradisional - Harga Rp. 20.000 per orang
Tiket terusan meliputi :
Waterpark
  • Kora kora - Rp. 10.000
  • Mini Train - Rp. 5.000
  • Komedi putar - Rp. 10.000
  • Bom bom car - Rp. 15.000
  • Flying Elephant - Rp. 10.000
 Jam buka dari kawasan wisata  Jepara Ourland Park :
  • Ticket conter : 09.00 - 16.00 wib
  • Waterpark : 09.00 - 17.00 wib
Adapun alamat dari  Jepara Ourland Park adalah :
Alamat lokasi pantai Mororejo Rt 04 Rw 02 Desa Mororejo, Kecamatan Mlonggo, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah.

Demikianlah ulasan mengenai Harga Tiket Masuk Jepara Ourland Park Terbaru, pastinya bagia nda yang suka dengan kawasan wisata air, anda dapat mengunjungi kawasan wisata ini dan bersenang senang bersama seluruh anggota keluarga di rumah anda, tentunya anda akan semakin dekat bersama dengan keluraga anda.

Komentar

  1. KAMI DIGITIKET MENJUAL Tiket Masuk Jepara Ourland Park DENGAN HARGA TERMURAH MURAH,
    Mau ke @jeparaourlandpark tapi males antrinya??? Sekarang tiket @jeparaourlandpark bisa dibeli lewat online lhoo.. tiket langsung d kirim ke smartphone kamu hlo gaesss, dan yg lebih ajib lagi kamu gk perlu antre lagi d kasir. . . langsung aja scan tiket kamu d pintu masuk

    praktis kan???

    Ayo pesan sekarang juga..
    download aplikasinya d playstore sekarang juga. https://play.google.com/store/apps/details?id=com.digitiket.customer
    .
    .
    digitiket.com "gak antre!! gak ribet!!" #waterpark #waterboom #kolamrenang #themepark #tiketonline #tiketmasuk #jepara #semarang #jateng #jeparaourlandpark #liburan #ticket

    https://digitiket.com/v/detail/jepara-ourland-park
    Harga Tiket Masuk Jepara Ourland Park

    BalasHapus
  2. maksud nya tiket terusan gmn?

    BalasHapus

Posting Komentar